Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat mengatakan, peningkatan keterampilan dan akademis untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045 harus dibarengi dengan penguatan idealisme dan nasionalisme setiap anak bangsa.
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid (HNW) mengatakan, menuju Indonesia Emas tahun 2045, para mahasiswa, kaum terpelajar, dan generasi milenial harus aktif berkontribusi hadirkan bonus demografi positif dengan meneruskan orientasi ber-Pancasila.