Tak Hanya Batman, Matt Reeves Bakal Tangani Proyek Serial Arkham di DC Universe Baru
Film ini mengisahkan Batman alias miliarder penyendiri Bruce Wayne yang sudah dua tahun mengintai di jalanan, menebar ketakutan di kalangan para penjahat dalam bayang-bayang Gotham City
Teka-teki misteri mengapa Joker tak muncul dalam film The Batman akhirnya terungkap.
Sutradara Matt Reeves terpaksa menelan kekecewaannya karena tak bisa menghadiri acara penayangan perdana (premiere) film The Batman, Selasa malam (1/3/2022).