Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengatakan, generasi muda harus mampu melawan kemalasan dan ketidakpedulian terhadap apa yang terjadi di lingkungan sekitarnya, untuk kemudian bangkit membangun negeri dengan kemampuan yang dimiliki.
Wakil Ketua MPR RI dari Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) menyampaikan bahwa buku memiliki peran besar dalam mewujudkan generasi emas bangsa Indonesia. Menurutnya, bangsa hebat akan lahir salah satunya dari budaya membaca dan menulis.
Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengatakan, berbagai tantangan yang dihadapi seni ukir Jepara harus mampu dihadapi bersama dengan membangun ekosistem usaha yang mampu membangkitkan semangat generasi muda untuk melestarikan seni ukir
Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengatakan, permasalahan bangsa saat ini semakin beragam sehingga diperlukan langkah penguatan kebangsaan generasi muda agar mampu menjawab dan mengatasi tantangan tersebut
Anggota MPR kelompok DPD, Dr. Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra, mengajak generasi muda agar memperbanyak prestasi yang lebih tinggi. Apalagi, menurutnya fasilitas yang dimiliki anak-anak sekarang lebih banyak dibanding jaman dahulu.