Bamsoet Apresiasi Perjalanan 62 Tahun Chairul Tanjung
Berbeda dengan perayaan hari lahir di tahun-tahun sebelumnya, kali ini Chairul Tanjung memperingati hari lahirnya bersamaan dengan hari lahir ketiga sahabatnya, KH Nasaruddin Umar dan Mohammad Nuh